Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Apa itu YouTube? Pengertian YouTube? YouTuber?

YouTube? YouTuber? Perbedaan YouTube & YouTuber?

YouTube adalah sebuah situs web atau aplikasi yang memungkinkan pengguna dapat mengunggah, menonton dan juga berbagi video dalam jumlah yang tak terhingga. Selain itu juga pengguna YouTube yang tidak menggungah video dapat menikmati langsung menonton video YouTube dari unggahan orang lain/ YouTuber.
Apa itu YouTube? Pengertian YouTube? YouTuber?
YouTube
YouTube didirikan pada bukan Februari tahun 2005 yang bertempatkan di San Bruno, California, Amerika Serikat. Pendirinya terdiri dari 3 orang mantai karyawan Paypal yaitu Chad Hurley, Steven Chen dan Jawed Karim. Mereka mempunyai ide-ide cemerlang yaitu membuat sebuah situs web dan aplikasi bernama YouTube ini.

Sampai sekarang YouTube ini masih trends dan di gunakan banyak orang sebagai alih hiburan. Bahkan banyak juga orang yang bekerja dari hasil unggah video ke YouTube dan di saksikan banyak orang sehingga berpenghasilan (YouTuber).
Apa itu YouTube? Pengertian YouTube? YouTuber?
Pendiri YouTube
Kantor Pertama YouTube
Kok bisa yang berpenghasilan/bekerja dengan cara upload video ke YouTube?. Ya tentu saja bisa! karena setiap video yang di unggah ke YouTube akan di saksikan banyak orang dan dari hasil tontonan itu anda bisa berpenghasilan. Seperti halnya YouTuber Indonesia dan lainnya mereka bisa kaya hanya dengan unggah video ke channel YouTube mereka. Atta Halilintar? Ria Ricis? Mereka yang mempunyai subscriber terbanyak di Indonesia merupakan YouTuber terkaya yang ada di Indonesia.

YouTuber? Apa itu YouTuber? Pengertian YouTuber?

Oke kali ini kita bahas apa itu YouTuber. Mengapa hampir semua YouTuber bisa kaya? Bagaimana cara mendapat uang dengan menjadi YouTuber? YouTuber juga di kenal sebagai pembuat konten YouTube/video YouTube. Video yang di unggah ke YouTube oleh YouTuber si pembuat konten video nanti akan ada iklan saat video di tonton banyak orang. Iklan tersebut akan menjadi patokan Youtuber untuk menghasilkan uang. Jadi, sekarang sudah tahu kan perbedaan YouTube & YouTuber? YouTube merupakan platform sebagai media unggahan video sedangkan YouTuber merupakan orang yang membuat konten.

Berapa gaji YouTuber? Penghasilannya gimana?

Ya untuk penghasilan para YouTuber tergantung video yang mereka unggah. Semakin banyak yang pengguna youtube menonton ya pasti semakin besar juga penghasilan YouTuber. Mereka yang terjun ke dunia YouTuber membuat konten atau video di unggap ke YouTube, mereka tak usah bekerja mati-matian dengan gaji yang kecil. Cukup buat satu video yang membuat viral akan membuatmu berpenghasilan bahkan saat tidur pun setiap detik menit dan jam akan menghasilkan uang.

Youtuber Felix Arvid Ulf Kjellberg dia menghasilkan uang dalam setahun hingga ratusan miliar dalam masa mudanya itu. Keren bukan? ngiler deh hehe... Tetapi untuk bisa berpenghasilan dari YouTube, para YouTuber tidak semudah yang di bayangkan. Mereka melewati tantangan yang cukup berat. Dari titik nol sampai menjadi YouTuber terkenal mereka melalui tahapan-tahapan yang sangat tak mudah.

Apalagi sekarang aturan Youtube semakin ketat, dan aturan 1000 Subscribe - 4000 jam tayang agar bisa daftar ke google adsense yang membuat kewalahan para pembuat konten. Yah begitulah tantangannya!
Apa itu YouTube? Pengertian YouTube? YouTuber?
Persyaratan Google Adsense
Apa kalian ingin berpenghasilan dari YouTube dengan mudah? Saran Admin... Jika kalian jadi Youtuber dengan membuat konten yang akan di unggah ke youtube, Kalian harus mengerti dulu dasar dari pembuatan konten. Selain itu juga kalian harus bisa membaca kinerja Youtube untuk memaksimalkan konten anda. Percuma kan kalo buat video gak ada yang menonton?
Salam Semangat YouTuber Pemula...

Post a Comment for "Apa itu YouTube? Pengertian YouTube? YouTuber?"